Pengumuman
9 Dec 2012, 16:57
PANITIA NATAL 2012 MBK
1.Panitia Natal 2012 MBK menerima sumbangan Bapak/Ibu untuk penyelenggaraan Perayaan natal 2012 melalui rekening: BCA 309 1366698 an. Feronika Bajang Dra/Ninik Djaja. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi HP. 0816 715924 (Roni Perdana). Tuhan memberkati.
2. Dekorasi Natal dengan konsep: "DENGAN BAHAN DAUR ULANG KITA MENGHIJAUKAN KEMBALI BUMI INI", Panitia menerima sumbangan dari umat yaitu berupa: a. Kan-tong kresek warna merah; b. Kertas Koran; c. Sedotan minuman warna hijau; d. Botol SPRITE plastik warna hijau; e. Kertas tissue; f. Kertas kaca (Cellophane). Informasi menghubungi: a.Eddy Syamsuri (0816-1460-538); b.Elsye (0813-1085-7867); c.Irwan (0818-8553-52). Dapat dikumpulkan mulai Senin, 03 Desember 2012 s/d 16 Desember 2012.
3.Panitia Natal menerima pengembalian amplop Natal setiap misa Sabtu dan Minggu di ruang serbaguna lantai 1
4. Misa Natal Khusus Anak-anak akan diselenggarakan pada:Hari, tgl: Selasa, 25 Desember 2012Waktu: Pkl.11.30 WIBTempat: Gereja MBKMohon perhatian Bapak/Ibu orang tua agar Anak-anak dapat mengikuti misa Natal khusus ini.
5. Misa Natal khusus untuk lansia dan orang sakit, akan diselenggarakan pada:Hari, tgl: Minggu, 30 Desember 2012Waktu: Pkl. 11.30 WIBTempat: Gereja MBKMohon perhatian agar umat biasa dapat mengikuti misa umum lainnya diluar misa Natal Khusus umat lanjut usia dan orang sakit.
DOA SENAKELDoa untuk mendoakan biarawan/biarawati diadakan pada hari Rabu, 12 Desember 2012, pkl. 09.30 di Kapel St. Theresia Lisieux. Partisipasi umat sangat diharapkan.
ASAK MBKPelayanan ASAK, mulai bulan Desember 2012 jadwal pelayanan ASAK adalah sbb:1). Pengambilan Dana: Minggu I dan II pk. 08: 00 - 09: 302). Untuk urusan ASAK lainnya: Minggu III dan IV pk. 08: 00 - 09: 30Tempat: Ruang Leonardus (samping tangga / Perpustakaan MBK)
SEKSI KERASULAN KELUARGAMengundang para Pasutri yang merayakan HUT Perkawinan pada bulan Desember untuk mengikuti Perayaan Misa HUT Perkawinan pada:Hari, tgl: Minggu, 30 Desember 2012Waktu: Pukul 19.00 WIBTempat: Gereja MBKMohon partisipasi para Bapak / Ibu Ketua Lingkungan untuk memberitahukan dan menyampaikan undangan kepada warganya yang merayakan HUT Perkawinan pada bulan Desember. Undangan dapat diambil di Kotak masing-masing Ketua Lingkungan di Sekretariat Paroki.
KKMK & OMK MBKKKMK & OMK MBK will Presents "Christmas Celebration & New Year 2013" Tema: One Step New To Be Better, akan diadakan pada:Hari, tgl: Minggu, 06 Januari 2013Tempat: Aula SMUK Sang TimurWaktu: Pkl.09.30 am s/d 15.3O pmAcara: Misa Bersama Rm. Agustinus Purwantoro, SJ (Rm.Ipung)", lunch, Perkenalan, Games, Tukar Kado (Min. 25 Rb bungkus koran).
Special Guest Acara by "Stefanus Rizal Rejadi" (Ceo Mindset Academy Indonesia)HTM: Rp. 25.000,- Via Transfer: BCA A/C. 372.132.8889 - A/N. SIANI. InfoPendaftaran: Henny (0857-1012-2008), Evan (0896-5687-2050), Siani (0813-8859-3827). (Pendaftaran dibuka di de-pan gereja setelah Misa Sabtu & Minggu)
WKRI CABANG MBKMengundang anggota WKRI dan pengurus Ranting untuk menghadiri pertemuan RKR (Rapat Koordinasi Ranting) yang akan diadakan pada:Hari, tgl: Rabu, 12 Desember 2012Waktu: Pukul.10.00 s/d selesaiTempat: Ruang. St. Benedictus - Auditorium Lt. 2Acara: Pertemuan rutin bulanan RKR Harap membawa air minum sendiri.
MISA KARISMATIKMISA KARISMATIK & ADORASI untuk bulan Desember 2012 dan Januari 2013 DITIADAKAN. Akan diadakan kembali pada hari Minggu, 03 Februari 2013 Pkl. 11.00 di Auditorium MBK.
SUB.SEKSI PRODIAKONMembuka Pendaftaran Calon Prodiakon Baru, pendaftaran dimulai tgl 10 November 2012 s/d 11 Januari 2013, melalui Ketua Lingkungan atau Anggota Prodiakon diLingkungan. Mohon bantuan Ketua Lingkungan untuk dapat mensosialisasikan Pengumuman ini kepada umat di lingkungannya.
Life Teen MBKMengundang Orang Muda Katolik MBK untuk mengikuti misa remaja dan Life Night, yang akan diadakan pada:Hari,tgl: Sabtu, 15 Desember 2012Waktu: pkl. 16.30 - 20.30 WIBTempat: Aula SMAK Sang Timur Lt.3Tema: THE FAMILY What do you want for Christmas?See You there and God Bless You.
PDKK MUDIKAMuda/i MBK yang terkasih, datang yuk ke Persekutuan Doa pada:Hari, tgl: Senin, 10 Desember 2012Waktu: Pkl.19.15 WIBTempat: Auditorium Lt.2 R. BenedictusInformasi: Denny (087881243501) Melisa (085245151575). See you there and be blessed! Tuhan memberkati
Lihat Juga:
Renungan Harian
Minggu, 3 Maret 2024
Hari Minggu Prapaskah III Wanita Samaria itu datang untuk percaya akan Yesus, yang menempatkan dia di hadapan kita sebagai lambang --- St. Agustinus...
Jadwal Misa Rutin
Sabtu | Pukul 16:30 |
Pukul 19:00 | |
Minggu | Pukul 06:30 |
Pukul 09:00 | |
Pukul 11:30 | |
Pukul 16:30 | |
Pukul 19:00 |