Sabtu, 27 Mei 2017, Hari Biasa Pekan VI Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (18:23-28) Paulus meninggalkan Korintus dan kembali ke Kota Antiokhia di Siria. Setelah beberapa hari lamanya tinggal di Antiokhia, ia berangkat, dan menjelajahi seluruh...
Jumat, 26 Mei 2017, Peringatan Wajib St. Filipus Neri
Bacaan dari Kisah Para Rasul (18:9-18) Ketika Paulus ada di kota Korintus, Tuhan berfirman kepadanya pada suatu malam di dalam suatu penglihatan, "Jangan takut! Teruslah memberitakan firman dan...
Kamis, 25 Mei 2017, Hari Raya Kenaikan Tuhan
Bacaan dari Kisah Para Rasul (1:1-11) Hai Teofilus, dalam bukuku yang pertama aku menulis tentang segala sesuatu yang dikerjakan dan diajarkan Yesus, sampai pada hari Ia terangkat. Sebelum itu,...
Rabu, 24 Mei 2017, Hari Biasa Pekan VI Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (17:15.22-18:1) Pada waktu itu terjadilah kerusuhan di kota Berea. Maka Paulus pergi dari sana. Orang-orang yang mengiringi Paulus menemaninya sampai di kota Atena, lalu...
Selasa, 23 Mei 2017, Hari Biasa Pekan VI Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (16:22-34) Ketika Paulus dan Silas ada di Kota Filipi terjadilah yang berikut ini: Orang-orang Filipi bangkit menentang Paulus dan Silas; lalu pembesar-pembesar kota itu...
Senin, 22 Mei 2017, Hari Biasa Pekan VI Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (16:11-15) Setelah Paulus mendapat pesan dari Surga supaya menyeberang ke Makedonia, kami, Paulus dan Silas, bertolak dari Troas dan langsung berlayar ke Samotrake....
Minggu, 21 Mei 2017, Hari Minggu Paskah VI
Bacaan dari Kisah Para Rasul (8:5-8.14-17) Waktu terjadi penganiayaan terhadap jemaat di Yerusalem, Filipus pergi ke suatu kota di Samaria dan memberitakan Mesias kepada orang-orang di situ. Ketika...
Sabtu, 20 Mei 2017, Hari Biasa Pekan V Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (16:1-10) Sekali peristiwa Paulus datang ke Derbe dan Listra. Di situ ada seorang murid bernama Timotius; ibunya adalah seorang Yahudi dan telah menjadi percaya,...
Jumat, 19 Mei 2017, Hari Biasa Pekan V Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (15:22-31) Pada akhir sidang pemuka jemaat di Yerusalem yang membicarakan soal sunat, rasul-rasul dan penatua-penatua beserta seluruh jemaat mengambil keputusan untuk...
Kamis, 18 Mei 2017, Hari Biasa Pekan V Paskah
Bacaan dari Kisah Para Rasul (15:7-21) Para Rasul dan penatua-penatua jemaat di Yerusalem bersidang, membicarakan soal sunat. Sesudah beberapa waktu lamanya berlangsung tukar pikiran, berdirilah...
Jadwal Misa Rutin
Sabtu | Pukul 16:30 |
Pukul 19:00 | |
Minggu | Pukul 06:30 |
Pukul 09:00 | |
Pukul 11:30 | |
Pukul 16:30 | |
Pukul 19:00 |