Sabtu, 24 Juni 2023
Hari Raya Kelahiran Santo Yohanes Pembaptis Dalam diri Yohanes Pembaptis, Roh Kudus memulai dan mempratandai karya yang akan Ia selesaikan bersama dan dalam Kristus yakni pemulihan sifat "serupa...
Jumat, 23 Juni 2023
Hari Biasa Pekan XI Pada malam kehidupan kita, kita akan diadili sesuai dengan cinta kita. (St. Yohanes dari Salib) Antifon Pembuka (Mzm 23:4.3) Arahkanlah pandanganmu kepada Tuhan, maka mukamu akan...
Kamis, 22 Juni 2023
Hari Biasa Pekan XI "Doa tidak lain daripada bersatu dengan Tuhan" (St. Yohanes Maria Vianey) Antifon Pembuka (Mzm 111:3-4) Agung dan semaraklah karya Tuhan, keadilan-Nya tetap untuk selama-lamanya....
Rabu, 21 Juni 2023
Peringatan Wajib St. Aloysius Gonzaga, Biarawan Percayalah, orang yang sungguh-sungguh rendah hati akan diberi Tuhan hati yang damai (Sta. Teresia dari Avila) Antifon Pembuka (Yoh 14:23) Barangsiapa...
Selasa, 20 Juni 2023
Hari Biasa Pekan XI "Betapa besar belas kasih Yesus Tuhan kepada kita, betapa banyak kasih sayang dan kebaikan-Nya." (St. Siprianus) Antifon Pembuka (2Kor 8:9) Yesus meski kaya, telah menjadi miskin...
Senin, 19 Juni 2023
Hari Biasa Pekan XI Kamu telah disucikan dalam nama Tuhan kita Yesus Kristus dan dalam Roh Allah kita --- St. Siprianus Antifon Pembuka (Mzm 98:3cd) Segala ujung bumi telah melihat keselamatan yang...
Minggu, 18 Juni 2023
Hari Minggu Biasa XI Carilah Tuhan, hai semua orang yang rendah hati di negeri, yang melakukan hukum-Nya; carilah keadilan, carilah kerendahan hati; mungkin kamu akan terlindung pada hari kemurkaan...
Sabtu, 17 Juni 2023
Peringatan Wajib Hati Tersuci SP. Maria "Apa yang Gereja Katolik percaya dan ajarkan tentang Maria, berakar dalam iman akan Kristus, tetapi sekaligus juga menjelaskan iman akan Kristus." (Katekismus...
Jumat, 16 Juni 2023
Hari Raya Hati Yesus Yang Mahakudus Hati Allah berkobar-kobar dengan belas kasihan! Pada hari ini, Hari Raya Hati Yesus Yang Mahakudus, Gereja menghadirkan ke hadapan kita misteri ini untuk kita...
Kamis, 15 Juni 2023
Hari Biasa Pekan X "Kita ini limpah dengan kata-kata tetapi kosong dalam perbuatan" (St. Antonius dari Padua) Antifon Pembuka (Mzm 85:13) Kasih dan kesetiaan akan bertemu, keadilan dan damai...
Jadwal Misa Rutin
Sabtu | Pukul 16:30 |
Pukul 19:00 | |
Minggu | Pukul 06:30 |
Pukul 09:00 | |
Pukul 11:30 | |
Pukul 16:30 | |
Pukul 19:00 |